Konsep Dasar Game "Alien Energy"
Game Alien Energy ini dibuat menggunakan software open source yaitu Unity. Untuk material dan texturenya menggunakan bantuan software Photoshop sehingga lingkungan pada game ini sangat menarik untuk dimainkan. Pada game ini terdapat 1 karakter alien yang akan berusaha mendapatkan energi untuk di serahkan kepada kapalnya.
Goal
Goal dari permainan ini yaitu harus mengumpulkan energi untuk diserahkan kepada kapal, proses mengambil energinya harus melewati beberapa rintangan seperti tidak boleh terkena oleh musuh dan harus menempuh beberapa jalur untuk menemukan energinya.
Dibawah ini adalah tampilan awal untuk memulai game sesuaikan settingnya dengan perangkat yang digunakan apabila menggunakan spesifikasi tinggi dapat berjalan diresolusi tinggi dan graphics quality yang bagus.
Dibawah ini adalah tampilan awal untuk memulai game sesuaikan settingnya dengan perangkat yang digunakan apabila menggunakan spesifikasi tinggi dapat berjalan diresolusi tinggi dan graphics quality yang bagus.
Gambar dibawah ini yang berwarna kuning menunjukan bahwa itu energi yang harus diambil untuk diserahkan pada kapal.
Pada gambar dibawah ini dijelaskan bahwa jangan sampai mengenai musuh apabila mengenai musuh maka permainan akan berakhir
Gambar dibawah ini menunjukan apabila energi sudah diberikan kepada kapal maka game akan berakhir dan bisa disimpulkan bahwa anda telah berhasil memenangkan game ini.
Sekian
Terima kasih kepada:
- Digital Tutor yang telah membantu menyelesaikan tugas ini
Untuk link game ada dibawah ini:
Nama Kelompok:
Arief Nugraha (51413300)
Fadli Perdana (53413055)
Reynaldi Syahrizal (57413482)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar